Kamis, 08 November 2012

Apa Yang Ada Di Dunia Pasti Ada Di Indonesia

Liburan di Indonesia tidak kalah dengan liburan di luar negeri. Jika dunia punya bangunan-bangunan yang terkenal, Indonesia juga punya bangunan yang mirip dengan bangunan terkenal itu. Jadi sekarang kalau mau wisata tidak perlu jauh-jauh ke luar negeri karena di Indonesia semuanya ada.

Berikut di bawah ini adalah bangunan-bangunan yang kami coba disandingkan dengan bangunan terkenal dunia . Berikut bangunan tersebut:

Piramida Maya Chichen Itza, Meksiko dengan Candi Sukuh, Jawa Tengah

[imagetag]

Angkor Wat, Kamboja dengan Candi Prambanan, Yogyakarta

[imagetag]

Istana Cinderella Disney World Florida, Amerika Serikat dengan Istana

anak-anak TMII, Jakarta

[imagetag]

CN Tower Toronto, Canada dengan menara TVRI, Jakarta

[imagetag]

Jembatan Golden Gate San Francisco, Amerika Serikat dengan Jembatan Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur

[imagetag]

Pelataran Mesjid Nabawi Medinah, Arab Saudi dengan Pelataran Mesjid Agung Jawa Tengah

[imagetag]

Masjid Sultan Ahmed (Masjid Biru) Istanbul, Turki dengan Masjid Raya Al-Ahzom Tangerang, Banten

[imagetag]

Perdana Putra, Putrajaya, Malaysia dengan Masjid Agung An-Nur, Riau

[imagetag]

Oriental Pearl Tower Shanghai, China dengan Tugu Persatuan Kota Kendari, Sulawesi Tenggara

[imagetag]

Paleis Amsterdam, Belanda dengan Museum Fatahillah, Jakarta

[imagetag]

Monumen Washington, Amerika Serikat dengan Tugu Pahlawan Surabaya, Jawa Timur

[imagetag]

Istana Nagoya, Jepang dengan Anjung Seni Idrus Tintin (Komplek Bandar Serai) Pekan Baru, Riau

[imagetag]

Gedung Capitol Hill (gedung parlemen AS), Amerika Serikat dengan gedung Mahkamah Kontitusi, Jakarta

[imagetag]

Menara Eiffel, Perancis dengan Menara Keagungan Limboto, Gorontalo

[imagetag]

Burj Al Arab, Dubai, Uni Emirat Arab dengan Wisma BNI 46, Jakarta

[imagetag]

Big ben, Inggris dengan Jam Gadang Bukittinggi, Sumatera Barat

[imagetag]

Pentagon, Amerika Serikat dengan Benteng Belgica Pulau Neira, Maluku

[imagetag]

Patung di Rapa Nui (easter island), Chili dengan Patung Megalith Lore Lindu, Sulawesi Tengah

[imagetag]

Rumah tradisional Zulu, Afrika Selatan dengan Rumah Honai Papua

[imagetag]

Sphinx Alexanderia, Mesir dengan Patung Lembuswana di Pulau Kumala, Kalimantan Timur

Sumber

#db4ef9

Tidak ada komentar:

Posting Komentar